Kapal katamaran adalah bentuk konfigurasi 2 lambung kapal atau memiliki 2 badan kapal. Bila dibandingkan dengan kapal berbadan tunggal, banyak sekali kelebihan dari kapal katamaran ini yaitu stabilitas melintang yang lebih baik, hambatan yang nilainya kecil, dan area geladak yang lebih luas. Berbagai bentuk kapal kemudian dikembangkan untuk memenuhi kriteria desain kapal katamaran yang paling optimum salah satunya kapal katamaran flat side outside. Yaitu sebuah konfigurasi baru dengan lambung yang memiliki bidang datar atau asimetris diluar.

    Penelitian ini menjelaskan tentang pengaruh konfigurasi baru bentuk lambung katamaran asimetris flat side outside dengan variasi jarak pemisah lambung (S/L) yaitu S/L= 0.2; 0.3; dan 0.4 terhadap hambatan kapal katamaran asimetris. Analisa perhitungan hambatan dan pengaruh interferensi antara kedua lambung menggunakan CFD pada berbagai kecepatan dengan variasi angka Froude yaitu Fr = 0.19; 0.28; 0.37; 0.46; 0.55; dan 0.65.

    Hasil analisa menggunakan CFD kemudian dilakukan perbandingan dengan hasil pengujian katamaran asimetris pada Towing Tank - Laboratorium Hidrodinamika ITS. Hasil analisa menunjukkan pengaruh jarak pemisah lambung demihull terhadap komponen hambatan lambung katamaran asimetris flat side outside adalah signifikan walaupun tidak pada setiap variasi kecepatan.


    Access

    Download


    Export, share and cite



    Title :

    Analisis CFD dan Eksperimen Hambatan Lambung Katamaran Asimetris Flat Side Outside dengan Variasi Jarak Demihull


    Contributors:


    Publication date :

    2013




    Type of media :

    Article (Journal)


    Type of material :

    Electronic Resource


    Language :

    Unknown




    Kajian Interferensi Koefisien Hambatan pada Lambung Katamaran melalui Komputasi ’Slender Body Method

    Andi Jamaluddin / I Ketut Aria Pria Utama / M.Arief Hamdani | DOAJ | 2012

    Free access

    DESAIN LAMBUNG KAPAL LAYAR MOTOR KATAMARAN DENGAN SISTEM PALKA IKAN HIDUP

    Parlindungan Manik / Sarjito Jokosisworo | DOAJ | 2014

    Free access

    Desain Sistem Palka Ikan Hidup Pada Lambung Kapal Ikan Katamaran

    Parlindungan Manik | DOAJ | 2018

    Free access

    Pengaruh Posisi Foil Terhadap Gaya Angkat Dan Hambatan Kapal Katamaran

    Muhammad Rizki Darmawan Adi Kusuma / Deddy Chrismianto / Sarjito Jokosiworo | DOAJ | 2017

    Free access

    PENGARUH VARIASI BENTUK BURITAN KAPAL TERHADAP HAMBATAN TOTAL MENGGUNAKAN METODE CFD

    Deddy Chrismianto / Berlian Arswendo Adietya | DOAJ | 2014

    Free access