ABSTRAK Jalan kelas IIIC memiliki struktur yang lebih sempit dan biasanya dibangun didekat permukiman penduduk untuk penggunaan pejalan kaki. Selain pejalan kaki, kendaraan motor roda dua juga dapat mempergunakaan jalan tersebut. Permasalahan mulai timbul saat kendaaraan bermotor memiliki kecepatan yang cukup tinggi sehingga membahayakan pengguna jalan lainnya khususnya pedestrian. Untuk mengatasi hal tersebut, pada penelitian ini dilakukan pengembangan X-band speed detector berbasis efek pergeseran doppler untuk kendaraan motor roda dua di jalan kelas IIIC. Detektor yang dibangun mengimplementasikan sensor HB100 dengan frekuensi 10 GHz Adapun efek pergeseran doppler diproses menggunakan Arduino. Parameter yang dijadikan perhitungan diantaranya kecepatan, pergeseran doppler, dan jarak detektor. Hasil pengujian menunjukan bahwa sistem berhasil memiliki akurasi diatas 95% (atau error <5%) pada dengan rentang kecepatan 20-60 Km/jam. Kata kunci: detektor kecepatan; pergeseran doppler; x-band; akurasi   ABSTRACT Class roads have a narrow structure and are usually built near residential areas for pedestrian use. In addition to pedestrians, two-wheeled motorbikes can also use the road. Problems arise when motorized vehicles travel at high speeds, endangering other road users, especially pedestrians. To address this issue, this research proposes an X-band speed detector based on the Doppler shift effect for motorcycles. The built detector uses the HB100 sensor with a frequency of 10 GHz, and the Doppler shift effect is processed using Arduino. The parameters used for calculations include speed, Doppler shift, and detector distance. The measurement results show that the system has an accuracy above 95% (or an error rate of less than 5%) in a speed range of 20-60 Km/hour. Keywords: speed detector, doppler shift, x-band, accuracy.


    Access

    Download


    Export, share and cite



    Title :

    Rancang Bangun Doppler X-Band Speed Detector untuk Kendaraan Roda Dua pada Jalan Kelas IIIC


    Contributors:


    Publication date :

    2023




    Type of media :

    Article (Journal)


    Type of material :

    Electronic Resource


    Language :

    Unknown




    Rancang Bangun Roda Tanpa Udara (Airless Tyre) untuk beban maksimal kendaraan 40.000 N

    Agus Mulyono / Ardyanto Darmanto / Gunarko Gunarko et al. | DOAJ | 2018

    Free access

    PERANCANGAN SISTEM PENGUNCIAN RODA SATU ARAH UNTUK MENGEMUDIKAN KENDARAAN RODA EMPAT DI JALAN MENANJAK

    Helmahera, Doni / Wiharta, Dewa Made / Suartika, I Made | BASE | 2020

    Free access


    Analisis Stabilitas Pada Kendaraan Roda Tiga

    Oka Martana, I Kadek / Adi Atmika, I Ketut / Widiyarta, I Made | BASE | 2018

    Free access